RedaksiBali.com – Konflik di Gaza tidak hanya membawa dampak politik dan kemanusiaan, tetapi juga memiliki implikasi ekonomi yang signifikan bagi Israel. Pemerintah Israel mengakui bahwa meskipun konflik tersebut merugikan secara langsung, ada juga manfaat ekonomi yang bisa mereka peroleh. Menurut Menteri Perekonomian Israel, Nir Barkat, perang Gaza dapat menjadi peluang bagi Israel untuk meningkatkan penjualan…